Senin, 20 April 2015

Kebakaran Pesantren MIBA

Pesantren Miftahul Bariyyah
01 Februari 2015
Foto : Ujang Heri Syamsudin
Telah terjadi kebakarang di Pondok Pesantren Miftahul Bariyyah pada tanggal 1 Februari 2015, semoga seluruh pengurus diberikan ketabahan dan keyakinan kepada Alloh SWT. Alhamdulillah tidak ada korban jiwa pada kejadian ini, namun ditaksir kerugian sekirat 1 Milyar.  Dari mulai awal terjadi kebakaran tokoh masyarakat dan masyarakat sekitar melaksanakan usaha memadamkan api dengan peralatan seadanya, pada jam 13.20 Api sudah mulai padam kemudian datanglah mobil DAMKAR. 

Melalui Barokah Karomah Dan Bimbingan Guru Agung Syaikh Muhammad Abdul Gaos Saefulloh Al Maslul Al Qodiri An Naqsyabandi Al Kamil QS, Kami Pengelola Pondok Pesantren Miftahul Bariyyah Yang Pada Hari Minggu Tanggal 01 Februari 2015 Mendapat Ujian Dari Yang Maha Kuasa Yaitu Asrama Putra Pondok Pesantren Miftahul Bariyyah Serta Sarana Prasarana Administrasi Pondok Pesantren Miftahul Bariyyah Terbakar Habis Tinggal Puing-Puing Dan Dinding Yang Tersisa. Alhamdulillah Berkah Karomah Guru Agung Tidak Sampai Menelan Korban Jiwa.

Dengan Melalui Tulisan Ini Kami Sebagai Pengelola Dan Keluarga Besar Pondok Pesantren Miftahul Bariyyah Tanjungsiang Kabupaten Subang Mohon Do’a Agar Selalu Ditambah Kesabaran Dan Ketabahan Agar Mampu Meningkatkan Kualitas Keimanan Kami. Kiranya Dapat Mendukung Dan Membantu Kami Dalam Pembangunan Kembali AsramaPutra Pondok Tersebut Dan Pengadaan Sarana Prasarana Yang Dibutuhkan Baik Langsung Melalui Pengelola, Atau Melalui Rekening BRI Unit Tanjungsiang No.4397-01-005545-53-7 An. LKSA PSAA MIFTAHUL BARIYYAH.

Atas Do’a, Dukungan Dan Bantuannya Kami Haturkan Taqobbalallohu Wa Jaza Kumullohu Ahsanal Jaza. Bi Barokati Wa Karoomati Syaikh Muhammad Abdul Gaos Saefulloh Al Maslul Al Qodiri An Naqsyabandi Al Kamil QS.


Turut Kana Parentah Agama dan Negara

SUBANG. Merdekaaa...!!! itulah yang sering diucapkan rakyat indonesia dalam memperingati HUHT RI ke-69 ini. tak ketinggalan desa tanjungsiang ikut berpartisipasi dalam kegiatan pawai pembangunan yang selalu diselenggarakan setiap tahun. tidak ketinggalan wakil talqin  asal subang KH. Ozan Faozani, S.Ag, MM.Pd. turut berpartisipasi dalam kegiatan ini. tiada lain ini bentuk khidmat kepada yang diamanahkan guru mursyid, yaitu turut kana parentah agama jeung nagara ungkapnya.(hery.berita-kita.net)

Haruskan Kita Semangat Tiap Hari

Sering kita dapatkan pertanyaan-pertanyaan yang membuat diri kita berfikir. Seperti yang tak asing lagi terdengar di telinga kita. Misalnya : Sekolah Tiap Hari, Apa Yang Telah Kamu dapatkan, buat apa capek-capek sekolah, kan presiden sudah ada, pejabat banyak dll. Bahkan ada sebagian orang tua atai diantara teman kita yang ucapannya sering menyinggung dengan kata-kata istilah sundamah "keur naon cape-cape sakolah ari angger wae bodomah " malah lebih parah lagi ketika saya di bangku SMP.

Begitulah kira-kira ungkapan-ungkapan yang timbul pada saat itu, namun apakah kita akan terlena dengan kata-kata ato ungkapan seperti itu..?? tentulah tidak kan..?? Oleh karena itu,marilah kita sama-sama membangun jati diri kita dengan sebaik-baiknya dengan tidak menghiraukan ungkapan-unkapan yang kurang penting itu kita dengan, bersemangatlah kita hari ini dan hari selanjutnya karena kesuksesan bukan timbul dari diri orang lain, melainkan dari diri kita sendiri.

Sudah banyak contoh tauladan-taudalan kita yang telah sukses, dengan kegigingan dan kesemangatannya mereka bisa menjadi orang sukses, bahkan sudah jelas rasullullah MUHAMMAD SAW yang telah membingbing kita dari jaman jahiliyah kedalam jaman sekarang ini.